Berawal dari jerawat, tentu pada akhirnya akan meninggalkan bekas jerawat yang akan tampak seperi bercak-bercak hitam. Ini juga menjadi permasalahan kedua bagi kita, karena akan terlihat seperti bekas cacar air, atau koreng. Untuk menghilangkan nya anda bisa membaca tips yang akan kami share yakni tips cara menghilangkan bekas jerawat secara alami.
Untuk menghilangkan bekas jerawat anda dapat memanfaatkan lemon. Ikuti langkah-langkah di bawah ini untuk membuat ramuan alaminya
- Ambil lemon segar.
- Buah lemon blender sampai halus.
- Ambil sendok dan menambahkan kekapas.
- Kapas yang telah tertera pada sikat untuk mengisi bekas jerawat.
- Tunggu dan diamkan selama 15 menit.
- Bilas lemon dari bekas untuk membersihkan wajah Anda.
- Lakukan secara rutin dan pasti kulit Anda bebas dari bekas jerawat dan tampak segar.
Selain dengan mem-blender, Anda dapat menggunakannya langsung tanpa blender pertama. Caranya adalah dengan menggosok bekas jerawat dengan menggunakan daging buah lemon perlahan dan menunggu dan diamkan selama 15 menit.
Demikianlah akhir tulisan kami tentang tips menghilangkan jerawat diatas, semoga bermanfaat dan cobalah rutin melakukan tips diatas.